Kamis, 14 Maret 2013
Uji kompetensi 1
1. Yang dimaksud dengan Internet ialah….
a. Integritas Network
b. Internet Network
c. Internet Network
d. Internet Networking
Jawaban : c
2.Perbedaan Internet dengan teknologi yang lain adalah….
a. Internet mempunyai akses yang lebih terbatas
b. Internet mempunyai kecepatan yang paling cepat
c. Teknologi yang lain mempunyai area yang lebih luas
d. Semua jawaban salah
Jawaban : b
3.Tahun berapa proyek ARPA pertama kali dijalankan?
a. 1980
b. 1996
c. 1869
d.1969
Jawaban : d
4 .Yang termasuk kedalam keunggulan Internet ialah….
a. Kecepatan
b. Ancaman
c. Ketergantungan
d. Akses Terbatas
Jawaban : a
5. Salah satu kelemahan Internet ialah….
a. Akses Terbatas
b. Ancaman Virus
c. Akses Cepat
d. Lebih Fleksibel
Jawaban : b
6.Kecepatan Informasi yang jauh lebih cepat dibandingkan teknologi yang lain merupakan salah satu kelebihan dari teknologi….
a. TV
b. Radio
c. Internet
d. DVD
Jawaban : c
7.Yang termasuk kedalam software Internet ialah….
a. Ms. Word
b. Ms. Outlook
c. Mirc
d. Google
Jawaban : d
8.WWW adalah singkatan dari….
a. Word Wide Window
b. World Wide Web
c. World Wide Wrestling
d. World Windows Web
Jawaban : b
9.Istilah lain bagi “surat elektronik” ialah….
a. Google
b. Chat
c. Email
d. Surfing
Jawaban : c
10.Istilah lain berbincang-bincang melalui Internet ialah….
a. Surfing
b. Chatting
c. Browsing
d. E-mail
Jawaban : b
11.Istilah yang umum digunakan bila menjelajahi dunia maya ialah….
a. Google
b. Chat
c. E-mail
d. Browsing
Jawaban : d
12.Dibawah ini yang termasuk kedalam software Internet untuk memudahkan kita berbincang-bincang ialah….
a. Google
b. Mirc
c. Browser
d. Email
Jawaban : d
13.Sebuah kode yang dimiliki Internet sebagai identitas suatu alamat website disebut juga sebagai….
a. HTML
b. Hosting Domain Internet
c. E-mail
d. Domain
Jawaban : d
14.Contoh penulisan alamat website yang benar ialah….
a. http://www.jamblang.web.id
b. http://www.ujang’yahoo.com
c. http://wap.elisa,gmail.co.id
d. http://www.unikom.com
Jawaban : a
15.Nama domain yang digunakan untuk Intansi Pendidikan (Sekolah/Universitas) adalah….
a. .com
b. .net
c. .go.id
d. .ac.id
Jawaban : d
16.Fasilitas Internet yang dijalankan melalui browser untuk mencari infomasi yang kita inginkan ialah….
a. Email
b. Browser
c. Chatting
d. Search Engine
Jawaban : d
17.Cara yang digunakan untuk mencari website yang akan kita tuju melalui search engine ialah….
a. Menggunakan kata kunci
b. Menggunakan email
c. Menggunakan huruf kapital
d. Semua jawaban salah
Jawaban : a
18.Dibawah ini merupakan macam-macam Search Engine yang umum kita pakai yaitu….
a. Google.co.id
b. Jamblang.web.id
c. Elisa.net
d. Yahoomail.co.id
Jawaban : a
19.Search Engine yang berumur paling tua ialah….
a. Google.com
b. Astaga.com
c. Yahoo.com
d. Altavista.com
Jawaban : c
20.Search Engine yang dapat mengindex berdasarkan kelompok-kelompok tertentu ialah….
a. Google.com
b. Astaga.com
c. Yahoo.com
d. Altavista.com
Jawaban : a
Kamis, 07 Maret 2013
Sejarah Internet
Sejarah Internet
Internet merupakan jaringan computer yang dibentuk oleh Departeman Pertahanan Amerika serikat pada tahun 1969,melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced Research Projek Agency Network),mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software computer yang berbasis UNIX.
Proyek ARPANET merancang bentuk jaringan,kehandalan,seberapa besar informasi dapat dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol).
Awal dibangunnya proyek itu adalah untuk keperluan militer. Pada saat itu Departemen Pertahanan Amerika serikat (US Departemen of Defence) membuat system jaringan computer yang terbesar dngen menghubungkan komputer didaerah daerah vital.
Pada mulanya ARPANET hanya menghubungkan 4 situs saja yaitu Stanford Research Institute, University of Calofornia, Santa Barbara, University of Utah, mereka membentuk satu jaringan terpadu pada tahun 1969, dan secara umum ARPANET diperkenalkan pada bulan oktober 1972.
ARPANET dipecah menjadi dua, yaitu “MILNET” untuk keperluan militer dan “ARPANET” baru yang lebih kecil untuk keperluan non-militer seperti, universitas universitas. Gabungan kedua jaringan akhirnya dikenal dengan nama DARPA Internet,yang kemudian disederhanakan jadi Internet.
Langganan:
Postingan (Atom)